Berita Crypto Harian Pengertian Crypto

crypto, el salvador, ten, bcd coinmarketcap, lirves, resmine, berita crypto harian, shiba inu crypto, shiba inu ,

Tnol.co.id– Mungkin ada beberapa dari anda yang belum mengetahui apa itu Crypto. Nah pada artikel ini saya akan memberi tahukannya kepada sobat semuanya.

Menurut informasi yang di kutip dari investopedia,Cryptocurrency adalah sebuah mata uang digital atau virtual yang dijamin oleh cryptography,

Belakangan ini cryptocurrency ini banyak di perbincangkan oleh beberapa orang. Kemunculan cryptocurrency ini sempat menimbulkan banyak pro kontra pada tahun 2013,

Nah cryptocurrency ini mepunyai beberapa fungsi lain di antaranya Membeli barang atau jasa, Investasi, Investasi.

Cryptocurrency ini juga memiliki mata uang yaitu mata uang crypto. Sobat Mata uang kripto yang paling terkenal adalah bitcoin, selain bitcoin masih ada ribuan mata uang kripto, di antaranya ehtereum, litecoin, ripple, stellar, dogecoin, cardano, eos, tron.

David Chaum seorang ahli kriptografi dari Amerika menggunakan uang elektronik kriptografi yang disebut e-cash Pada tahun 1983. Lalu  pada tahun 1995,David chaum mengimplementasikannya melalui Digicash, yang merupakan bentuk awal dari pembayaran elektronik.

Karakteristik dan kegunaan cryptocurrency menurut BitDegree.

1. DigitalCryptocurrency adalah mata uang digital yang berarti hanya berlaku di komputer. Cryptocurrency tidak hadir dalam bentuk fisik yang dapat kita pegang sehari-hari.

2. Peer-to-peer: Cryptocurrency dapat digunakan untuk transaksi dari satu orang ke orang lainnya secara online.

3. GlobalCryptocurrency sama di setiap negara. Maka, transaksi dapat dilakukan secara bebas antarnegara tanpa terpengaruh oleh kurs.

4. Terenkripsi: Setiap pengguna memiliki kode tersendiri untuk bertransaksi dengan cryptocurrency. Setiap melakukan transaksi, pengguna tidak bisa melihat transaksi tersebut dilakukan oleh siapa. Tidak ada nama asli yang muncul dalam setiap transaksi cryptocurrency. Lebih dari itu, tidak ada aturan apa pun tentang siapa yang bisa menggunakan cryptocurrency dan digunakan untuk apa.

5. Terdesentralisasi: Transaksi uang pada umumnya selalu melibatkan pihak yang menengahi setiap transaksi, seperti bank. Namun di dunia cryptocurrency, tidak ada bank atau pihak tersebut.

6. Truthless: cryptocurrency adalah mata uang digital yang dapat digunakan untuk transaksi antarpengguna tanpa perlu melewati pihak ketiga.

Selain menggunakannya sebagai alat transaksi, banyak pengguna yang memanfaatkan cryptocurrency sebagai instrumen investasi.

Hal ini disebabkan oleh naik turunnya nilai cryptocurrency. Semakin banyak orang yang percaya pada cryptocurrency, maka nilainya akan semakin tinggi.

Nah itulah pembahasan singkat mengenai Cryptocurrency. semoga informasi tersebut dapat menambah wasan dan pengetahuan untuk anda semua.

Berikut ini telah saya siapakan beberapa queri terkait mengenai cryptocurrency.

  • crypto,
  • el salvador,
  • ten,
  • bcd coinmarketcap,
  • lirves,
  • resmine,
  • berita crypto harian,
  • shiba inu crypto,
  • shiba inu ,

You May Also Like

About the Author: tnolbro

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *